Usaha Modal 5 Juta dan 10 Juta yang Terbukti Menghasilkan

Usaha Modal 5 Juta dan 10 Juta – Memiliki hidup yang sejahtera dan bahagia sepertinya itu adalah harapan semua orang yah teman-teman. Termasuk saya dan juga teman-teman semua tentunya karena memang kehidupan yang sejahtera dan bahagia adalah kehidupan ideal yang diimpikan pleh siapapun. Emang apa sih ukurannya sejahtera dan bahagia itu? Mungkin gitu yah pertanyaan yang ada di benak kita. Saya yakin, salah satu indikator paling penting dari kesejahteraan adalah memiliki uang yang cukup, cukup disini artinya banyak yah, he he he…..

Iya karena cukup itu berarti harus ada dan cukup buat hidup sehari-hari, harus ada dan cukup untuk bersedekah, herus ada dan cukup untuk beribadah haji dan umrah, buat orang tua dan keluarga,  harus ada dan cukup untuk bersenang-senang keluarga (beli pakaian, sepatu, rekreasi, jajan, dll), harus ada dan cukup untuk menopang hidup orang tua dengan sangat baik, harus ada dan cukup untuk pendidikan anak, harus ada dan cukup untuk investasi dan menabung, harus ada dan cukup untuk membeli mobil yang bagus, harus ada dan cukup untuk pengembangan diri dan berbagi, dan seterusnya. Itu definisi cukup menurut saya yah teman-teman tapi saya yakin deh, cukup seperti itulah yang selalu kita idam-idamkan. Benar engga? Hayoooo jujur yah, he he he…..

Belajar, Bisnis dan Investasi : Jalan Menuju Hidup Cukup dan Sejahtera

Belajar, Bisnis dan Investasi

==== Usaha Modal 5 Juta dan 10 Juta ====

Wah ternyata cukup nya banyak yah, kalau itu sih namanya bukan cukup lagi tapi sudah lebih jauh dari cukup. Kaya raya itu namanya, Alhamdulillah. Nah sekarang kalau kita sudah sama sama sepakat bahwa kata cukup itu berarti sama dengan kaya raya, maka pertanyaan selanjutnya adalah bagaimana kita bisa menjadi kaya raya dalam artian material dan spiritual yang sebenarnya. Berikut ada tips menarik yang saya kutip dari maxmanroe.com tentang bagaimana cara cepat kaya dan menjadi jutawan bahkan milyarder. Menurutnya ada beberapa tips yang bisa kita terapkan menuju kehidupan yang kaya :

  1. Tingkatkan Income, Bukan Jam Kerja. Bagaimanakah ini? Jadi menurut tulisan tersebut, setiap orang punya waktu yang sama yaitu 24 jam sehari, 7 hari seminggu dan 30 hari sebulan. Jika kita memilih meningkatkan jam kerja dalam upaya meraih hidup yang kaya, maka berarti kita mesti bekerja melebihi jam kerja harian pada umumnya. Jika memilih cara ini, tentu ini baik tetapi resikonya nanti pada tubuh kita. Jagalah kesehatan kalau kita mau mengambil opsi ini. Cara berikutnya adalah dengan meningkatkan income atau pemasukan. Ini bisa berasal dari bisnis. Jadi besarkan pemasukan dengan cara beragam, missal bisnis online, bisnis sampingan yang masih terkait dengan pekerjaan utama atau yang lainnya tetapi tetap perlu dipahami bahwa semua ini tetap membutuhkan pengorbanan waktu dan materi. No Pain No Gain!
  1. Lakukanlah Investasi! Bukan Menabung!. Ya, teman-teman tidak salah membacanya. Kurangi tabungan dan perbanyaklan investasi, kenapa? Ada beberapa alasan yang bisa dikemukakan.

Pertama, tidak sama sekali menafikan tabungan, silahkan lanjutkan menabung tetapi kali ini coba perbesar modal untuk investasi.

Kedua, jika kita hanya menabung dalam artian menyinpan uang saja maka itu tidak efektif karena nilai uang akan selalu mengalami penurunan setiap waktu. Mulai dari sekarang, carilah investasi yang bisa menjaga harta kita dari penurunan nilai, contoh terbaik adalah investasi emas.

Ketiga, kalau hanya sekedar ditabung saja maka uang kita akan lambat sekali berkembang. Berinvestasilah pada bisnis.

Peluang usaha modal 5 Juta dan 10 Juta nya mana?? Tenang, tetap baca sampai habis ya 🙂

  1. Jangan Turuti Gaya Hidup! Bijaklah Jangan Gengsi!, ini mungkin salah satu penyakit yang sering hinggap di kita ya teman-teman yaitu ingin dilihat atau tampak sebagai orang kaya atau orang yang banyak duit!. Nah, mulai sekarang berarti kita mesti agak berhati-hati. Emang sih, siapa yang engga senang terlihat seperti banyak duit, terlihat berkelas dan sebagainya. Semua tidak salah asalkan kita memang sudah benar-benar seperti itu. Bagaimana jika belum? Mari kita bijaksana. Uang yang ada kita kembangkan, supaya pada suatu saat uang ini mampu membiayai gaya hidup seperti apa yang kita idam-idamkan. Tunda dulu bersenang-senang atau gaya-gayaan.
  1. Ber Hutang Secara Cermat, Jika kita ingin berhutang maka berhutanglah untuk sesuatu yang produktif. Maksudnya adalah yang bisa memberikan kita sebuah pemasukan rutin bukan malah beban. Sementara ini sebelum kita benar-benar tumbuh secara keuangan, tundalah sesuatu yang bersifat konsumtif yang membebani diri dan keluarga kita. Apalagi jika hal tersebut dinikmati dari hutang!
    1. Belajar dan Belajar, Untuk menjadi kaya tentu kita butuh pembelajaran yang tak pernah berhenti. Jika kita saat ini sudah berpenghasilan 3 juta rupiah sebulan maka jika ingin mendapatkan 10 juta rupian tiap bulannya, tentu kita harus mempelajari ilmunya. Bagaimana jika ingin berpenghasilan 50 juta perbulan? Tentu ada juga ilmunya. Setiap kali kita ingin menikmati dan mendapatkan kualitas hidup yang baik, ada ilmu baru yang berbeda yang mesti kita pelajari, hayati dan praktekkan. Jika semua sudah kita lakukan, kita pasrahkan hasil finalnya pada yang Maha Kuasa dengan begitu kita akan terus bertumbuh menjadi insan yang lebih baik.

Usaha Modal 5 Juta dan 10 Juta : Bisnis Siomay Teruji Passive Income Menunggu

Usaha Modal 5 Juta dan 10 Juta

==== Usaha Modal 5 Juta dan 10 Juta ====

Modal lima sampai sepuluh juta, maka teman-teman sudah mulai bisa menjalankan bisnis sendiri. Ini adalah investasi yang menyenangkan, silahkan teman-teman berkreasi dengan berbagai trik penjualan, kami akan support sepenuhnya sesuai dengan kemampuan kami, baik produk maupun alat bantu marketing lainnya.

Bisnis awal dengan modal 5-10 juta tentu bukanlah bisnis main-main. Kami yakin, setiap mitra pasti mengharapkan sebuah profil bisnis yang bisa memberikan keuntungan dalam jangka panjang. Kami sendiri berkomitmen untuk mendukung penuh setiap mitra dengan produk yang berkualitas.

Baca Juga : Waralaba Siomay dan Batagor Terbukti Menguntungkan

Nah untuk bisa menjadi bisnis siomay yang menguntungkan secara jangka panjang, maka teman-teman perlu memperhatikan beberapa hal berikut :

Pertama, Carilah target pasar yang pas dan sesuai, ini akan meningkatkan angka penjualan. Jika teman-teman mau berjualan di sekolah, maka siswa-siswi SMP adalah target market yang paling sesuai untuk siomay. Ini berdasarkan pengalaman selama bertahun-tahun yah, jadi valid sekali apa yang kami sampaikan ini.

Kedua, Lokasi yang berdekatan antara stasiun dengan kampus atau dengan kawasan perkantoran. Ini juga berdasarkan pengamatan dan pengalaman intensif yah.

Ketiga, Bekerjasama dengan pihak catering atau event  organizer. Dan banyak cara lainnya yang bisa kita diskusikan bersama-sama nanti. Jika beberapa atau satu hal tadi kita lakukan secara konsisten, In Shaa Allah bisnis ini bisa berkembang sesuai apa yang kita harapkan.

Bagaimana Cara Memulainya?

bagaimana cara memulai

==== Usaha Modal 5 Juta dan 10 Juta ====

Mudah sekali, teman-teman tinggal menghubungi kami di nomor kontak kami, lalu nanti akan diinformasikan secara detail bagaimana menjadi mitra kami. Proses ini sampai paket usaha datang ke tempat teman-teman, mungkin akan membutuhkan waktu antara satu sampai dua minggu. Apa saja yang akan didapatkan?

  • Booth Siomay
  • Steamer
  • Sendok Siomay
  • Kompor Gas
  • Selang Gas + Regulator
  • Bumbu Siomay ( Sambal Kacang-Saus Pedas)
  • Spanduk
  • Siomay
  • Support

Itulah diantara beberapa fasilitas yang bisa teman-teman dapatkan dengan menjadi mitra bisnis siomay sukasuka. Silahkan hubungi kami, kita akan berdiskusi banyak nanti. Berikut nomor kontak yang bisa dihubungi oleh teman-teman secara langsung.

Alamat Kami : Perum Griya Bukit Jaya Blok G9. No. 7 Tlajung Udik, Gunung Putri, Bogor. Pesan Antar Call/Sms : 081381381439 – 081285947735.

Incoming search terms:

  • usaha modal 10 juta
  • usaha dengan modal 10 juta
  • investasi menguntungkan dengan modal 10 juta
  • usaha dengan modal 5 juta sampai 10 juta
  • usaha modal 5 juta
  • bisnis modal 10 juta
  • usaha modal 10jt
  • usaha dengan modal 10 juta beserta rinciannya
  • usaha modal 10 juta rupiah
  • bisnis dengan modal 10 juta
  • modal 10 juta
  • investasi uang 10 juta
  • usaha modal 10juta
  • punya uang 10 juta investasi apa

14 thoughts on “Usaha Modal 5 Juta dan 10 Juta yang Terbukti Menghasilkan

  1. Rizal Tube

    kalau baru memulai usaha apakasih kita juga mempromosikan usaha kita di online?
    pilih mana untuk mempromosikan usaha produk kita, apakah di toko online atau situs website seperi blogger, wordpress?

    Reply
    1. Siomay Sukasuka

      Sebaiknya iya, karena online pasarnya kedepannya semakin baik.
      toko online bisa menggunakan blogger atau wordpress, silahkan pilih sesuai selera 🙂

      Reply
  2. hotel murah di jogja

    salam hangat mas, mas antara usaha siomay sama usaha internet marketing tepat mana bisa di bilang pasive income..? jika di bandingkan ya mas, usaha siomay kan kita mesti kerja keras tanpa hentinya tiap hari, mungkin kalau bergelut di dunia internet maerketing kit ahanya cukup bangun kemudian oftimasi jika berhasil mungkin pasive incomenya dapaet… hehe

    Reply
    1. Siomay Sukasuka

      Kalo udah bisa bangun sistemnya sama2 bisa pasive income, tinggal hire karyawan. Tapi untuk di awal-awal memang harus kerja keras biar terbangun sistemnya

      Reply
  3. Gadgetlive.co.id

    Modal 5 – 10 Juta masih belum keliatan banget isi bisnisnya, akhirnya yang lebih penting benar- benar godok mental bersaing sama bisa ngilangin malu karena jalanin bisnis kecil…

    Reply
  4. Delano

    masing masing pasti ada tahapannya, tidak langsung bisa menikmati enaknya… justru biasanya masa-masa susah saat merintis akan jadi kenangan manis dan pengalaman pernah gagal sebelumnya bisa jadi pelajaran bagus dan berfikir lebih hati2 menentukan strategi ke depan.. sukses terus

    Reply
  5. LinkLagi.Com

    Ia terimakasih atas ilmunya, Bang.
    Ia Kita harus terus semangat dalam berusaha, bijak, belajar dan no gengsi.
    Ia nanti pasti sukses seperti Bang Siomay ini, yang memiliki banyak sekali link, hehehe…..
    Eh Bang, kasih resepnya donk kirim by email agar link terindexs oleh Si Mbah!
    Ia jikalau sempat gitu, Bang 🙂

    Makasih dan semoga laris manis Siomay Siomay Suka Sukanya, Bang 🙂

    Reply
  6. KerjaLebah

    Yang penting dengan niat yang kuat pasti semua keinginan kita pasti akan tercapai,
    Semua itu harus diawali dengan niat … ya Kang

    Reply
  7. Moch Subkhan

    Sangat menginspirasi mas, jam kerja pasti berbanding lurus dengan pendapatan, tetapi bagaimana cara memanage pendapatan lebih melaju dari pada jam kerja.

    Reply
  8. Ahmad

    wah … dengan modal 5 juta ternyata bisa juga buka usaha ya mas

    Reply
  9. KerjaLebah

    artikelnya sangat menginspirasi saya kang! hehehe dan juga menambah wawasan saya ternyata banyak bisnis yang dapat kita lakukan.

    Reply
  10. FreshLagu

    untuk menjalankan bisnis saya masih takut, apalagi bisnis dengan modal tinggi, namun beberapa bulan ini saya menjalankan bisnis di dapur rekaman musik. ya .. walaupun masih meraba-raba .hehe semoga saja bisa bekerja sama dengan bisnis lainnya dan di gabungkan dengan bisnis dapur rekaman lagu / musik.

    Reply
  11. jual keripik pisang

    harus dapetin lokasi di kantin smp atau harus sewa tempat pinnggir jalan ?
    nutup ga kalo dari reseller siomay suka suka dgn sewa tempat.

    Reply

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.